Arknights server global di kesempatan kali ini baru saja mendatangkan Executor the Ex Foedere, ialah karakter bintang 6 yang pastinya tidak asing lagi bagi para doktah. Pasalnya karakter dari Class Guard tersebut merupakan alter dari karakter yang sudah eksis sebelumnya sebagai karakter bintang 5. Dan kini, versi terbaru dari si tampan Executor akan datang berdampingan dengan Side Story Event terbaru Arknights ‘Hortus de Escapismo”.
Event Hortus de Escapismo
Tahapan acara Hortus de Escapismo akan dibuka untuk waktu terbatas melalui 2 fase, yang pertama adalah Sanctilaminium Ambrosii yang hadir pada 21 Desember 2023, sementara itu Sacrarium Derelictum yang merupakan fase kedua akan dibuka pada 28 Desember 2023.
Selesaikan misi Secretae Continere untuk mendapatkan hadiah: [★★★★★: Insider], Ambulacrum Ambrosii Furniture (potongan), Holy Statue Fragments, Module Materials, dll. Holy Statue Fragments item dapat ditukarkan di Convivia Cenarum Localia dengan berbagai hadiah seperti Insider's token, Ambulacrum Ambrosii Furniture (potongan), Headhunting Permit, Module Materials, Elite Materials, LMD, Battle Records, Furniture Part. Convivia Cenarum Localia akan hadir dari tanggal 21 Desember 2023 hingga 11 Januari 2024.
Headhunting Waktu Terbatas Dibuka – Arbiter Aequissimus
21 Desember 2023- 4 Januari 2024
★★★★★★: Executor Ex Foedere
★★★★★: Spuria / Cantabile
0011 Tempest
21 Desember 2023- 4 Januari 2024
- 0011/Tempest Series - Hear the Wind Sing untuk Fartooth
- 0011/Tempest Series - The Fruition untuk Shalem
- 0011/Tempest Series - The Road to Here untuk Paprika
Test Collection
- Test Collection - There They Be untuk Saga
Epoque Collection Re-Edition
21 Desember 2023- 4 Januari 2024
- Epoque Collection - Weißer Sand untuk Beeswax
- Epoque Collection - Londinium Style Miko untuk Tsukinogi
- Epoque Collection - Leisurely Afternoon untuk Perfumer
Set Furnitur Baru Ambulacrum Ambrosii dan Paket Chip Tersedia untuk Waktu Terbatas
21 Desember 2023, 10:00 - 4 Januari 2024
Set furnitur bertema baru, Ambulacrum Ambrosii akan tersedia dari hadiah dan penukaran acara Hortus de Escapismo di Convivia Cenarum Localia dan penjualan waktu terbatas di Toko.
Paket Chip Executor
Paket ini akan berisi Guard Dualchip* 4, Guard Chip * 5, Skill Summary- 3 * 45, Skill Summary - 2 * 25, Skill Summary - 1 * 10.